Anime SCI-FI terunik : The melancholy of Haruhi Suzumiya

Anime ini bertemakan tentang science fiction tentang seorang remaja bernama Haruhi Suzumiya yang bisa mengubah dunia sesuai keinginannya dia. Nah anime ini ada 2 versi yang tahun 2006 dam 2009. Mimin saranin nonton yang versi 2009 karena episodenya berurutan dan ada tambahan-tambahan episode baru. Menurut mimin anime ini membawakan unsur yang berbeda dari anime -anime lain serta penggambaran anime ini cukup bagus untuk pada jamannya. Anime ini memiliki 24 episode yang tergabung dari S1 dan S2 nya. Mimin sangat menyarankan kalian untuk menonton anime ini. Rating 9/10.


Ps : Jangan skip Endless 8 biar tau rasanya jadi Yuki Nagato

Comments